HOME
ALVINO SENJAYA
Saya adalah seorang Pembelajar Seumur Hidup yang memiliki Passion untuk selalu belajar hal baru dan senantiasa berusaha menerapkan di dalam kehidupan sehari-hari.
Saat ini saya sedang bekerja sebagai profesional dan menjalankan startup di bidang interior melalui >bestwallpapermalang.com<.
Melalui web pribadi ini keinginan untuk berbagi saya tuangkan dalam bentuk blog, e-book, buku, dan konten penunjang lainnya.
Bidang yang akan saya bagikan adalah seputar Digital Marketing, Personal Finance, dan Pengembangan Diri serta berbagai hal yang diperlukan untuk membantu generasi Y dan Z menjadi lebih baik. Selain itu ada Online Store juga saya sediakan di platform >alvinosenjaya.id<
Dengan website ini apa yang saya bagikan juga berasal dari orang-orang yang sudah sukses dari pada saya.
Oleh karena itu, saya berbagi dengan tujuan bisa menjadi jembatan penyalur ilmu dari para orang-orang hebat ke kalian. Karena kita tidak pernah tau apakah kita akan masih bisa terus hidup dalam jangka waktu pendek atau panjang dalam hitungan tahun.
Semoga dengan Web ini dapat memberikan manfaat buat teman-teman yang mengaksesnya.
Yuk Belajar Bareng !
[Click Here to Visit All Social Media]
EXPERIENCE CERTIFICATE
[Click Here to See All Certificate]
LEARNING EXPERIENCES
DIGITAL MARKETING ELITE TRAINING 2018 – DENNY SANTOSO
(Market Research, List Building, Customer Journey, etc.)
- STOCK INVESTOR AND TRADER FROM 2016 TILL NOW
(Investing and Trading Strategy, Fundamental Analysis, Technical Analysis, etc.)
DIGITAL CREATOR ON YOUTUBE, INSTAGRAM, SPOTIFY PODCAST 2 YEARS EXPERIENCE
(Interior Insight, Carousel Post, Self Development Podcast, etc.)
BACK BONE THERAPIST WITH 5 YEARS EXPERIENCE
(For Scoliosis, Kecetit, Keluhan Seputar Tulang Belakang, dll.)
- BASIC PERSONAL FINANCE PRACTITIONER
(Simple Money Management, Simple Wealth Development, etc.)
25++ COURSES AND WORKSHOP HAVE BEEN COMPLETED
(Small Medium Enterprise, Money Mindset, Social Media Development, Copywriting, Communication, etc.)
JAPANESE LANGUAGE PRACTITIONER
(Stay and Work in Japan from 2021 until now)
GALLERY & MENTOR
BLOG FOR OUR IMPROVEMENT
KENAPA PERLU DANA DARURAT DALAM HIDUP KITA ?
Masih Muda perlu Dana Darurat ? Ini yang aku pikirkan di awal memiliki penghasilan. kenapa mesti…
Read More
SETSUBUN : HARI PERGANTIAN MUSIM DINGIN KE SEMI DI JEPANG
APA ITU SETSUBUN ? HARI RAYA DI JEPANG Jepang memiliki hari-hari special yang dirayakan oleh orang…
Read More
Belajar dari Buddhist | Bagaimana Mengatur Keuangan ala Buddhist ?
Bagaimana membagi penghasilan atau kekayaan kita secara proporsional. mari kita belajar dari salah…
Read More
Belajar dari Buddhist tentang 5 Penyebab Financial Crisis
BELAJAR DARI BUDDHIST 5 PENYEBAB FINANCIAL KRISIS Krisis Keuangan hampir selalu ada dalam tiap fase…
Read More
Terapi Tulang Belakang
PENTINGNYA KESEHATAN Kesehatan merupakan salah satu hal yang penting dalam hidup kita. Bayangkan…
Read More
Perpanjang SIM A dan SIM C , 4 bulan sebelum expired. Emang Bisa ?
Perpanjangan SIM yang biasa kita lakukan 5 tahun sekali memang terkesan jarang dan remeh. Tetapi…
Read More
KUNCI MEMBANGUN HUBUNGAN BAIK
“Kunci-Kunci” ini untuk membangun hubungan baik dengan orang lain. Terinspirasi dari…
Read More
Ide Bus Sleeper yang bisa dipakai untuk Lebaran Pulang Kampung
Lebaran selalu jadi waktu terbaik untuk kita bisa berkumpul dengan keluarga di kampung halaman…
Read More
SEE ALL THE BLOG POST
BLOG BAHASA JEPANG
UPGRADE DIRI DENGAN BERBAGAI BUKU, E-BOOK, WORKSHEET, DAN VIDEO.
SIMPLE DAN MUDAH UNTUK PRAKTEK
UPGRADE DIRI SEKARANG !
E-BOOK MEMULAI BISNIS SAAT MASIH MENJADI PROFESIONAL